Mengapa Memilih Beauderm Aesthetic Clinic?

Dokter Aesthetic Bersertifikasi dengan Pengalaman Terpercaya

Dengan teknik serta skill injeksi yang tinggi dan nyaman, prosedur perawatan kami memberikan hasil dalam waktu cepat tanpa mengubah Anda menjadi orang lain. Dokter ahli Beauderm mahir menilai wajah secara keseluruhan, memeriksa Anda dari berbagai sudut dan ekspresi.

Before After Treatment Gallery

Galeri ini berfungsi sebagai panduan visual yang bermanfaat untuk memahami potensi hasil sebelum memutuskan perawatan. Selalu konsultasikan dengan dokter profesional bersertifikat untuk membahas ekspektasi dan kesesuaian spesifik Anda. Melihat galeri sebelum dan sesudah perawatan dapat membantu Anda menilai efektivitas berbagai perawatan di Beauderm Aesthetic Clinic.


Medical

Aesthetic Treatment

 Mesoslim Body Injection

Mesoslim Body Injection

Terapi pelangsingan badan dengan menyuntikan koktail perawatan lengkap untuk mengatasi mengatasi masalah lemak berlebih di tubuh. Fungsi dari trapi...

SlimFit System

SlimFit System

Terapis penurunan berat badan dan pembentukan tubuh yang hasilnya dapat langsung terlihat secara instant hanya dalam satu kali perawatan. Menggunakan...

Acne Treatment

Acne Treatment

Jerawat merupakan penyakit pada kulit yang umum terjadi. Berbagai bentuk jerawat dapat terjadi akibat folikel rambut di bawah kulit tersumbat.Umumnya...